Senin, 13 Desember 2010

Sifat Al-qur'an

dan apabila kamu membaca Al Quran niscaya Kami adakan antara kamu dan orang-orang yang tidak beriman kepada kehidupan akhirat, suatu dinding yang tertutup,(Al Isra : 45)

dan Kami adakan tutupan di atas hati mereka dan sumbatan di telinga mereka, agar mereka tidak dapat memahaminya. dan apabila kamu menyebut Tuhanmu saja dalam Al Quran, niscaya mereka berpaling ke belakang karena bencinya,(Al Isra : 46)


 Sesungguhnya Al Quran itu benar-benar firman yang memisahkan antara yang hak dan yang bathil.(At Thariq : 13)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar